Kontingen Tapak Suci Al-Fadhilah Mengikuti Ipsi Championship 2 Malang
Bismillah... Tim Silat Tapak Suci Al-Fadhilah ikut serta meramaikan kegiatan IPSI CHAMPIONSHIP 2 yang diselenggarakan pada tanggal 29-30 oktober di gor kenarok malang.
Adapun kontingen tapak suci al-fadhilah turut mengirim 3 perwakilan yaitu :
DEVINA MEILIVIA CAHYANI (kelas 6SD 12 th)
SITI NUR AISYAH (Kelas 1 SMP 12th)
HANIF HAIDAR MIRZA (6th)
Semangat semangat... bahwa mukmin yang kuat lebih dicintai Allah daripada mukmin yang lemah, dan pada keduanya ada kebaikan.
→